Cara membuat subdomain
Tutorial cara membuat subdomain pada hosting ini, penulis hubungkan dengan Joombla. Sebenarnya selain Joomla, membuat subdomain dapat juga dihubungkan dengan wordpress.org. Apabila kita mempunyai domain dan hosting sendiri, maka dari hosting tersebut dapat untuk dibuat beberapa subdomain(tergantung spesifikasi dari hosting yang disewa) .
Subdomain yaitu bagian dari domain utama. Subdomain dapat diibaratkan adalah suatu anak, sedangkan induknya adalah domain. Misalnya saja domain anansquidy.com , domain ini memiliki subdomain fisika.anansquidy.com .